Item request has been placed! ×
Item request cannot be made. ×
loading  Processing Request

COC (Continuity Of Care) Asuhan Kebidanan Berkelanjutan Pada Ny. “A” Dari Hamil Sampai Keluarga Berencana Di RSUD R.T Notopuro Sidoarjo

Item request has been placed! ×
Item request cannot be made. ×
loading   Processing Request
  • معلومة اضافية
    • بيانات النشر:
      PT. Inovasi Teknologi Komputer
    • الموضوع:
      2026
    • نبذة مختصرة :
      Asuhan kebidanan berkelanjutan (Continuity of Care/COC) merupakan pendekatan pelayanan yang memberikan pendampingan komprehensif dan berkesinambungan kepada ibu sejak kehamilan hingga keluarga berencana guna meningkatkan kesehatan ibu dan bayi. Mendeskripsikan penerapan asuhan kebidanan berkelanjutan pada Ny. “A” dari masa kehamilan, persalinan, nifas, bayi baru lahir, hingga pelayanan keluarga berencana. Penelitian ini menggunakan desain studi kasus deskriptif. Subjek penelitian adalah Ny. “A”, usia 25 tahun, primigravida, yang mendapatkan asuhan kebidanan komprehensif di RSUD R.T. Notopuro Sidoarjo pada 20–23 November 2025. Data diperoleh melalui wawancara, pemeriksaan fisik, observasi, dan pendokumentasian asuhan menggunakan metode SOAP. Kehamilan berlangsung fisiologis hingga aterm. Persalinan terjadi secara spontan pervaginam dengan kondisi ibu dan bayi stabil. Masa nifas dan perawatan bayi baru lahir berjalan normal, serta pemasangan IUD post plasenta dapat dilakukan dengan aman tanpa komplikasi. Penerapan Continuity of Care memberikan luaran kesehatan ibu dan bayi yang baik serta mendukung keberhasilan pelayanan keluarga berencana
    • File Description:
      application/pdf
    • Relation:
      https://jurnal.intekom.id/index.php/njms/article/view/1831/1433; https://jurnal.intekom.id/index.php/njms/article/view/1831
    • الدخول الالكتروني :
      https://jurnal.intekom.id/index.php/njms/article/view/1831
    • Rights:
      Copyright (c) 2026 Ririn Wahyu Ningsih, Sri Mukhodim Farida Hanum ; https://creativecommons.org/licenses/by/4.0
    • الرقم المعرف:
      edsbas.A71A0CEB