Item request has been placed! ×
Item request cannot be made. ×
loading  Processing Request

OPTIMALISASI OPERASIONAL BANK SAMPAH KOTA MALANG MELALUI BUSINESS PROCESS REENGINEERING

Item request has been placed! ×
Item request cannot be made. ×
loading   Processing Request
  • معلومة اضافية
    • بيانات النشر:
      STKIP PGRI Tulungagung
    • الموضوع:
      2025
    • Collection:
      Jurnal Online STKIP PGRI Tulungagung (Sekolah Tinggi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Persatuan Guru Republik Indonesia)
    • نبذة مختصرة :
      Bank Sampah telah menjadi elemen kunci dalam upaya pengelolaan sampah yang berkelanjutan di berbagai kota, termasuk Kota Malang. Namun, seringkali tantangan terkait efisiensi operasional menghambat pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi penerapan Business Process Reengineering (BPR) sebagai strategi untuk meningkatkan efisiensi operasional Bank Sampah di Malang. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus, dengan fokus pada Bank Sampah di daerah Sukun, Kota Malang. Data diperoleh melalui observasi langsung, wawancara dengan pengelola Bank Sampah, dan analisis dokumen terkait proses bisnis yang ada. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan BPR pada Bank Sampah dapat meningkatkan efisiensi operasional melalui penyederhanaan proses, pemanfaatan teknologi informasi yang tepat, dan peningkatan koordinasi antar unit kerja. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan Business Process Re-engineering (BPR) telah berhasil meningkatkan efisiensi operasional Bank Sampah Kota Malang hingga 90%. Penelitian ini menegaskan bahwa dengan menerapkan BPR, Bank Sampah di Kota Malang dapat mencapai peningkatan efisiensi yang signifikan, yang pada akhirnya mendukung tujuan lingkungan dan sosial yang lebih luas.
    • File Description:
      application/pdf
    • Relation:
      https://jurnal.stkippgritulungagung.ac.id/index.php/jipi/article/view/6188/2623; https://jurnal.stkippgritulungagung.ac.id/index.php/jipi/article/view/6188
    • الرقم المعرف:
      10.29100/jipi.v10i2.6188
    • الدخول الالكتروني :
      https://jurnal.stkippgritulungagung.ac.id/index.php/jipi/article/view/6188
      https://doi.org/10.29100/jipi.v10i2.6188
    • Rights:
      Copyright (c) 2025 JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika) ; http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0
    • الرقم المعرف:
      edsbas.F91BE3BD