Item request has been placed! ×
Item request cannot be made. ×
loading  Processing Request

Sosialisasi Public Speaking dan Pelatihan Leadership dalam Meningkatkan Potensi Diri pada Masyarakat Desa Jaya Sakti Kecamatan Muara Gembong Kabupaten Bekasi, Jawa Barat

Item request has been placed! ×
Item request cannot be made. ×
loading   Processing Request
  • معلومة اضافية
    • بيانات النشر:
      UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 JAKARTA
    • الموضوع:
      2024
    • Collection:
      E-Journal Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta (UTA'45)
    • نبذة مختصرة :
      Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berfokus pada pelatihan public speaking dan leadership untuk meningkatkan potensi diri. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan komunikasi sosial serta keterampilan berbicara di depan umum yang efektif dan membangun kemampuan memimpin pada masyarakat Desa Jaya Sakti, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah pelatihan offline/luring yang bertempat di aula/balai desa Jaya Sakti, keamatan Muara Gembong. Pelatihan ini menghadirkan narasumber yaitu Abriandi, S.E., Ak., M.M., CA, seorang dosen Prodi Manajemen Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa peserta mengalami peningkatan keterampilan berbicara di depan umum, pengelolaan kegugupan, kemampuan komunikasi sosial, dan kepercayaan diri. Peserta mampu mengorganisir pikiran mereka dengan lebih baik, menggunakan teknik komunikasi yang efektif, dan membangun hubungan yang baik dengan audiens. Kesimpulan dari kegiatan ini yaitu pelatihan public speaking ini berhasil meningkatkan kemampuan komunikasi sosial peserta, dengan memberikan peningkatan dalam keterampilan berbicara di depan umum, pengelolaan kegugupan, dan kepercayaan diri. Hasil ini mendukung pentingnya kemampuan public speaking dalam meningkatkan komunikasi sosial individu. Kegiatan pengabdian ini memberikan manfaat yang signifikan bagi peserta dalam kehidupan pribadi dan profesional mereka.
    • File Description:
      application/pdf
    • Relation:
      https://journal.uta45jakarta.ac.id/index.php/pdw/article/view/7354/2729; https://journal.uta45jakarta.ac.id/index.php/pdw/article/view/7354
    • الرقم المعرف:
      10.52447/pandawa.v2i2.7354
    • الدخول الالكتروني :
      https://journal.uta45jakarta.ac.id/index.php/pdw/article/view/7354
      https://doi.org/10.52447/pandawa.v2i2.7354
    • Rights:
      Copyright (c) 2024 PANDAWA : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
    • الرقم المعرف:
      edsbas.BD04B047